Tempramental

Nah pada postingan saya sebelumnya,saya telah membahas sedikit tentang tempramental.

dan sebelumnya saya mengucapkan banyak-banyak terima kasih atas guru BP saya yang telah mengajari saya tentang ilmu ini,

karena menurut saya pengetahuan tentang tempramental ini penting,maka saya akan membagikan pengetahuan tentang tempramental kepada teman-teman sekalian.

Tempramental ialah suatu sifat atau sikap yang mutlak dimiliki oleh setiap individu. Tempramental terdiri dari 2 sifat,Positif & Negatif. jadi,tempramental itu tidak hanya meliputi tentang emosi amarah seseorang saja namun juga meliputi sifat baik seseorang karena kedua sifat ini adalah hal yang mutlak kita semua miliki..

Pada tempramental ada 4 aspek penting tempramental yang harus kita ketahui :

  1. Sanguinis     (positif)  Bersahabat,berbelas kasihan,mempunyai respon yang sangat tinggi,antusias terhadap sesuatu,ramah,banyak bicara, 

                                (negatif)  kurang disiplin,emosinya cukup labil,senang sekali membesar-  besarkan masalah.

    2.  Kholeris        (positif)    mempunyai kemauan yang keras independen , memiliki visi praktis ,  produktif , tegas , dan memiliki jiwa pemimpin.

                                (negatif)  cepat puas diri,ceroboh, dominan  ,sulit mengampuni, pemarah,  kejam

    3.  Melancholis  (positif)   perfeksionis,berbakat,antusias/analisis,tekun,disiplin,

teoritis dan rela  berkorban

                                (negatif)  pemurung,pembalas, berpusat dengan diri sendiri,negatif thinking,kurang bermasyarakat,perasa

   4. Phelgmatis      (positif)  sikap tenang,Cool,kalem, objektif diplomatis efisien teratur,humoris dan dapat diandalkan

                                 (negatif) kikir,egois,tidak punya motivasi,suka

menunda-nunda  pekerjaan cari aman sendiri , cepat kuatir,penakut. 

Setelah penjabaran ke 4 aspek di atas dengan sikap positif dan negatifnya. pada aspek dimanakah anda termasuk?

apakah anda masuk dalam tipe sanguinis.kholeris,melancholis atau phelgmatis?   

3 komentar:

ariant82 mengatakan...

saya memang tergolong di
1. Sanguinis (positif) Bersahabat,berbelas kasihan,mempunyai respon yang sangat tinggi,antusias terhadap sesuatu,ramah,banyak bicara,

(negatif) kurang disiplin,emosinya cukup labil,senang

sangat tepat sekali
trs dengan hormat saya meminta solusi untuk membuang sifat seperti ini ?
bimbingan unuk melupakan sifat itu ?

gitafloat mengatakan...

Saya memiliki sifat itu semua

Anonim mengatakan...

Kunjungi balik dan koment balik dong di www.mafiasitez.blogspot.com

Posting Komentar